Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Praktikum 8 : Konfigurasi Dasar Linux Debian

      Hasil & Pembahasan Praktikum :     Pada praktikum kali ini praktikan diajarkan tentang konsep dan cara kerja DNS serta jenis-jenis Name Server. Praktikan juga diharapkan mampu untuk melakukan instalasi Bind9 pada Debian Server, melakukan konfigurasi forward zone dan reverse zone pada Bind9, dan melakukan pengujian konfigurasi Bind9.   Prosedur Praktikum : 1.    Pertama, login sebagai root. 2.    Kemudian lakukan konfigurasi IP pada Linux Debian dengan perintah #nano /etc/network/interfaces . 3.    Maka akan tampil pengaturan konfigurasi jaringan, kemudian atur konfigurasi seperti pada gambar berikut. Lakukan restart service dengan perintah / networking restart. 4.    Atur IP untuk VirtualBox Host-Only Network sama dengan konfigurasi di Debian. Masuk ke Control Panel > Network & Internet > Network Connections > VirtualBox Host-Only Network > Properties > IPv4. 5.    Untuk mengatur DNS, masuk ke direktori /etc/bind/.  Kemudian masuk ke f

Postingan Terbaru